Itulah wajah pendidikan Indonesia pada masa pemerintahan kolonialisme Belanda. Banyak faktor yang melatarbelakangi terbentuknya sistem pendidikan kita saat ini, dan bukan tidak mungkin diadopsi dari beberapa hal yang memang layak diterapkan pada zaman digital saat ini. Semoga kualitas pendidikan Indonesia dapat lebih baik ke depannya dan mampu mengantarkan generasi muda Indonesia menjadi generasi emas Indonesia.
#SalamLiterasi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H