Melatih dan mendorong bakat atau minat menulis
Mengarahkan anak untuk gemar menulis, berarti membantu mereka untuk melek  terhadap bahan bacaan. Anak yang gemar serta memiliki minat kuat dalam membaca akan senantiasa terdorong untuk menulis. Selaku pendidik, anda memiliki kewajiban sebagai fasilitator dalam memfasilitasi anak dalam menulis, arahkan mereka untuk menulis, menmahami secara pelahan terkait kaidah penulisan dan mempublikasikan tulisan mereka melalui media sosial atau media cetak seperti Kompasiana, Detik, Lembaga penerbitan media cetak seperti Koran, dan lain sebagainya.
#SalamLiterasi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H