Mohon tunggu...
Bambang Syairudin
Bambang Syairudin Mohon Tunggu... Dosen - (belajar mendengarkan puisi) yang dibacakan tanpa harus berapi-api tanpa harus memeras hati

========================================== Bambang Syairudin (Bams), Dosen ITS ========================================== Kilas Balik 2023, Alhamdulillah PERINGKAT #1 dari ±4,7 Juta Akun Kompasiana ==========================================

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Macro Puisi: Celah Kebahagiaan

29 Mei 2024   20:07 Diperbarui: 29 Mei 2024   20:14 92
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Ilustrasi merupakan dokumen pribadi 

Macro Puisi | Celah Kebahagiaan

celah kebahagiaan yang telah lama ditunggu-tunggu
pasti akan dibukakan jika laku kita selalu menuju
ke arah tujuan hidup yang telah digariskan
dan tak pernah menyalahi aturan

celah kebahagiaan itu terbukanya
bagaikan kelopak bunga
yang sejak kuntumnya
indah dipandang mata

celah kebahagiaan itu
walaupun setelah itu berlalu
wajib untuk kita syukuri selalu
dengan rasa ikhlas di dalam kalbu

(celah kebahagiaan, 2024)

Puisi keempat dari sembilan rincian judul puisi tentang Celah, khususnya tentang Celah Kebahagiaan. Semoga bermanfaat.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun