Melawan Takdir
Kita dan sebongkah mimpi
Berkelana dalam bisu
Baca juga: Pagi Ini Milik Kita
Menjauh dan semakin terasing
Kemudian diam dalam kelimbungan
Kita dan rajutan jala
Merentang di atas gundukan lara
Baca juga: Tentang Jejak Kita, Sobat
Merayu memaki mengumpat
Kemudian bertobat karena terjebak
Kita dan lorong sempit
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!