Mohon tunggu...
Azzahra Amelani
Azzahra Amelani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Universitas Pembangunan Jaya

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Antara Rahasia dan Keberanian

20 Desember 2023   05:07 Diperbarui: 20 Desember 2023   05:32 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dikutip kembali dari cantik.tempo.co, Pingkan menyampaikan, "Sebelum ngomong, Anda dan pasangan sudah persiapan apa yang akan diomongin, tetapi sebelum ngomong dengarkan dulu apa concerned orang tua dan orang sekitar, apa keberatan-keberatan mereka," ucap Pingkan. Maka dari itu, sangatlah perlu untuk membuka komunikasi dengan kedua orang tua.

Ketiga, Tunjukkan seberapa yakin dan serius hubungan kamu dan pasangan kamu. Yakinkan dan tunjukkan kepada orang tua bahwa apa yang mereka khawatirkan tidak akan terjadi. Bahkan jika itu terjadi, resikonya lebih kecil untuk kamu dan pasangan. 

Pingkan menuturkan, "Misalnya ada orang tua yang melarang anaknya menikah dengan musisi karena tidak cukup (penghasilan). Tunjukkan musisi ini pekerja keras, bisa punya penghasilan cukup untuk keluarga. Atau keduanya bisa bekerja sehingga mereka punya strategi untuk mengatasi kekurangan," Dari situlah kamu bisa mengubah pola pikir orang tua kamu tentang kekhawatiran terhadap pasangan kamu.

Menjalin hubungan asmara sudah pasti merupakan hal yang sangat didambakan oleh semua orang. Dan tentu tidak ada pasangan yang ingin menghadapi masalah terus-terusan. Akan tetapi kenyataannya sangatlah tidak mudah sehingga mengakibatkan banyak pasangan untuk menjalani hubungan diam-diam. Memang tidak dapat dihindari terutama tekanan dari keluarga. 

Tapi, apakah kita tidak ingin menjalani hubungan yang sehat? Ingatlah bahwa hubungan sehat dimulai dari pikiran yang jernih dan tindakan yang baik. Dan ya, pastikan pasangan kita juga melakukan hal yang sama, karena cinta harus diperjuangkan kedua belah pihak, bukan satu pihak saja. Kalau dari diri sendiri tidak ada keyakinan dan keberanian, bagaimana sebuah hubungan bisa berjalan lancar di proses selanjutnya?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun