Target Penjualan dalam Rupiah
Rumus: Q x P
= 1.400 x 150.000
= 210.000.000Â
Jadi, kami harus mencapai penjualan sebesar Rp 210,000,000 setiap bulan untuk mencapai laba sebesar Rp 20,000,000.
Gambar 10 (Penjelasan Hitungan Matematika Cost Volume Profit Analysis)
Analisis Cost-Volume-Profit (CVP) untuk Bisnis Azata Hijab
Cost-Volume-Profit (CVP) analysis adalah alat yang berguna untuk memahami hubungan antara biaya, volume penjualan, dan keuntungan. Dalam analisis ini, kita akan menghitung berbagai metrik yang penting untuk keputusan bisnis, seperti titik impas (Break-Even Point), margin kontribusi, rasio margin kontribusi, dan volume penjualan yang diperlukan untuk mencapai target laba.
Data yang DiperolehÂ
- Harga Jual Per Unit (P): Rp 150.000
- Biaya Variabel Per Unit (VC): Rp 100.000
- Biaya Tetap (FC): Rp 50.000.000 per bulan
- Target Laba (Ï€): Rp 20.000.000 per bulan
1. Margin Kontribusi