Permainan yang kami lombakan terdiri dari 3 macam permainan tradisional seperti balap karung, bakiak dan lari balok. Dalam perlombaan ini, kami memilih satu juara di setiap kelasnya.
"Pembelajaran ini bagus-bagus, kreatif dan inovatif sehingga bisa menyatu dengan siswa kami." ujar bapak Istamar sebagai guru olahraga di SD Negeri Rejosari 01 ketika akhir kegiatan Festival Permainan Tradisional ini.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI