Pada kesimpulannya, 3 masalah gizi dengan istilah triple burden of malnutrition yang sudah menghantui Indonesia dari tahun ke tahun benar-benar memerlukan kesadaran dan kepedulian dari masyarakat terhadap apa yang mereka konsumsi dan bagaimana kepatuhan mereka terhadap imbauan dari pemerintah yang telah memberikan program dukungan berupa suplementasi ataupun sistem fortifikasi bahan pangan untuk meningkatkan intake mikronutrien masyarakat. Perubahan pola hidup menjadi lebih sehat dibutuhkan dengan cara memperhatikan apa yang baik dikonsumsi untuk diterapkan dan apa yang buruk dikonsumsi untuk dihindari demi peningkatan kualitas sumber daya manusia untuk mencapai target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 dan sebagai langkah meraih Indonesia Emas tahun 2045.
Sumber:
Nestle Nutrition Institute. (2023). The Triple Burden of Malnutrition in the Era of Globalization [Online]. Tersedia di situs https://www.nestlenutrition-institute.org/publication-series/triple-burden-malnutrition-era-globalization. [Diakses pada 3 September 2024].
Kemenko PMK. (2023). Wujudkan Indonesia Bebas Malnutrisi [Online]. Tersedia di situs https://www.kemenkopmk.go.id/wujudkan-indonesia-bebas-malnutrisi#:~:text=Terdapat%20tiga%20permasalahan%20triple%20burden,seperti%20kekurangan%20zat%20besi%2Fanemia. [Diakses pada 3 September 2024].
Togatorop D. (2023). Mengatasi Triple Buren of Malnutrition: Tantangan Kesehatan dan Solusi Berkelanjutan [Online]. Tersedia di situs https://health.grid.id/read/353818960/mengatasi-triple-burden-of-malnutrition-tantangan-kesehatan-dan-solusi-berkelanjutan?page=all. [Diakses pada 3 September 2024].
Asia Pathways. (2023). The Triple burden of malnutrition in early childhood [Online]. Tersedia di situs https://www.asiapathways-adbi.org/2023/01/the-triple-burden-of-malnutrition-in-early-childhood/. [Diakses pada 3 September 2024].
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H