Mohon tunggu...
Azimah Ritonga
Azimah Ritonga Mohon Tunggu... Penulis - pelajar

membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Miniatur Toleransi Antar Umat Beragama di Sumatera Utara

5 September 2020   16:20 Diperbarui: 5 September 2020   23:29 710
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

“Adat suku Batak tidak akan berubah, hanya saja pasti ada di antara kedua pihak yang merasa sedikit kesulitan dalam mengerjakan adatnya,” tutur Kak Fajar, ketika penulis bertanya tentang adat. “Contohnya seperti martarombo, martahi dan lainnya. Tidak ada perubahan di dalam adat-adat tersebut,” terangnya.

Keadaan toleransi antar umat beragama ini masih terjaga hingga sekarang. Bahkan, keadaannya sangat baik. Bahkan ada pantangan atau larangan yang dibuat untuk saling menghormati, seperti tidak makan di depan orang yang berpuasa, tidak mengganggu orang yang sedang melakukan ibadah, dan bermacam lainnya.

Hanya saja yang menjadi perhatian bersama sekarang adalah dalam penggunaan media sosial saat ini. Banyak yang menggunakan media sosial sebagai alat pemecah belah bangsa, seperti berita-berita palsu yang beredar, perkelahian antar pengguna media sosial dengan ejek-mengejek dan kontroversi lainnya. Bila hal ini terus terjadi persatuan yang sudah diwariskan leluhur kita di antara masyarakat Sumatera Utara bahkan negri kita akan retak. Tentu akan sulit bila hal ini terjadi.

Sebaiknya sebagai penerus bangsa, kita menggunakan media social dengan teliti dan cermat. Gunakanlah media social sebagai alat pemersatu bangsa, kerukunan antar masyarakat Sumatera Utara dan negri tercinta tetap terjaga. Marilah kita menjaga persatuan dan kerukunan bersama. Juga saling menghormati dan menghargai perbedaan yang ada. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun