Menggali lebih dalam mengenai Program Kuliah Kerja Lapangan yang dilakukan oleh Program Studi Manajemen UMY berlokasi di Jl. Raya Surabaya - Malang No.Km. 52,2, Tambak, Ngadimulyo, Kec. Sukorejo, Pasuruan, Jawa Timur 67161, Indonesia. Tepatnya di PT. Atlantic biruraya.Â
PT. Atlantic Biruraya merupakan salah satu perusahaan yang mengolah air jernih yang dihasilkan dari sungai bawah tanah untuk dijadikan air siap mium dengan beberapa kandungan PH yang berfarian. Produk yang dihasilkan oleh perussahaan ialah memiliki merek yang bernama Cheers, dalam mengenali air minum ini pembaca hanya mengingat saja dengan tulisan Cheers dengan warna putih dipadukan dengan bingkai warna merah.Â
PT. Atlantic Biruraya dalam kebutuhan pasarnya, dengan mengembangkan produk menjadi DUA varian yang antara lain:Â
1. Â Cheers Alkaline Powered
2. Cheers Natural Spring Water
Cheers Natural Spring Water, dengan pH normal untuk kelas pasar menengah dengan manfaat mineral yang lebih baik. Cheers Alkaline Powered, untuk pasar high-end, yang aktif menjalankan gaya hidup sehat. Cheers Alkaline Didukung dengan pH basa (8+) membantu menyeimbangkan pH tubuh dan meningkatkan metabolisme. Melalui produk kami, kami ingin berkontribusi dalam mengkampanyekan hidup sehat sesuai dengan tagline produk kami, "air minum sehat". Karena itulah PT Atlantic Biruraya aktif terlibat dalam kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan pola hidup sehat khususnya olahraga.
Perjalanan PT. ATLANTIC BIRURAYA 2006-2018
2006Â Cheers Healthy Water memulai memproduksi kemasan cup dan sedotan sendiri. Hal ini selain bertujuan mengurangi jejak emisi gas jika harus membelinya di luar juga karena faktor higienitas kemasan dan produk.
2009 Cheers Healthy Water berhasil mereplika ikon Surabaya yakni Suro dan Boyo berbahan kemasan Cheers Healthy Water. Keberhasilan tersebut membuahkan penghargaan dari MURI.
2010Â Cheers Healthy Water memulai memproduksi kemasan botol PET di pabrik yang sama.
2011Â Seiring dengan aktivitas produksi dan distribusi yang semakin masif, pabrik Cheers Healthy Water diperluas menjadi 4,5 hektar.
2012 Pasar Cheers Healthy Water tidak hanya di dalam negeri. Permintaan pasar di luar negeri seperti Singapura, China, Australia, juga beberapa di Kepulauan Pasific membuat Cheers Healthy Water mulai melakukan ekspor[9]
2013Â Cheers Healthy Water memproduksi Cheers Alkaline Powered. Cheers Alkaline Powered berbeda dengan produk Cheers Healthy Water sebelumnya, karena mengandung pH air yang lebih tinggi (sampai 8.5) atau biasa disebut air alkali/basa. Dengan produk ini Cheers Healthy Water aktif di event-event olahraga, antara lain sebagai official drinking water di event Bromo Marathon[10][11]Â dan Surabaya Marathon[12][13]
2014Â Perluasan pabrik Cheers Healthy Water dilakukan lagi dengan menempati area seluas 5.8 hektar.
2015 Meluncurkan produk Cheers Natural Spring Water. Produk ini adalah rebranding produk Cheers Healthy Water.
2018 Cheers Healthy Water meluncurkan produk galon mini 10 liter.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H