Akhir Pekan Bersama DAAI TV
Hari Sabtu lalu saya diundang oleh DAAI TV untuk berbagi semangat di acara Camp Humanis DAAI TV. Â Sebulan sebelumnya rekan saya @dikaastia , jurnalis DAAI TV mengundang saya bertemu dan berbagi semangat bersama teman-teman DAAI TV. Senang hati saya katakan iya, menerima dan mengagendakan tanggal 19 Oktober 2024 secara khusus untuk DAAI TV.
Untuk DAAI TV saya selalu senang jika diundang acara DAAI TV. Bersama DAAI TV saya memiliki pengalaman khusus dan menyenangkan sebagai narasumbernya. Pengalaman sebagai narasumber televisi di DAAI TV selalu berkesan dan menyenangkan. Saya pertama kali menjadi narasumber DAAI TV sekitar 15 tahun lalu dan selalu senang hati.  Sebagai narasumber, saya bangga dan mendapatkan semangat baru bersama DAAI TV.  Bagi saya, DAAI TV berbeda dan alternatif media,  punya karakter humanis yang murni dan kuat. Tidak seperti  kebanyakan dan tidak ikut-ikutan tetapi punya spirit khas yang disuarakan yakni Cinta Kasih.Jika diundang talk show materi, gaya bertanya dan sikap yang saya terima sebagaiÂ
Jakarta, 21 Oktober 2024
Astina.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI