Mohon tunggu...
Ayu Sekar Nilamsari
Ayu Sekar Nilamsari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Manusia yang menyukai dunia menulis dan fotografi. Menulis berdasarkan pengalaman yang disusun rapi.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Hujan dan Kenangan

22 Desember 2023   21:15 Diperbarui: 22 Desember 2023   21:28 90
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hujan turun begitu deras
Membawa kenangan yang telah mereda
Aku duduk termenung menatap jendela
Ditemani secangkir kopi dan kesunyian

Di luar sana
Terlihat bayangmu yang begitu samar
Sial, aku mengingatmu! 

Kau yang dulu pernah di sisi
Kini hanya tertinggal memori
Dan hujan
Membuatku mengingatmu kembali

Surabaya, 27 November 2021
Penulis: Ayu Sekar Nilamsari

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun