Mohon tunggu...
Ayu febrianti
Ayu febrianti Mohon Tunggu... Petani - petani

saya adalah mahasiswa jurusan pertanian program study agroteknologi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Pentingnya Selalu Memilah Sampah Organik dan Anorganik untuk Lingkungan yang Sehat

25 Oktober 2022   17:20 Diperbarui: 25 Oktober 2022   17:32 259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sampah organik basah adalah sampah organik yang banyak mengadung air. Sampah organik basah contohnya adalah sisa sayur, kulit pisang, buah yang busuk, kulit bawang dan sejenisnya Inilah yang saya katakan bahwa sampah organik dapat menimbulkan bau tidak sedap dan sangat mengganggu estetika sebab kandungan air tinggi yang menyebabkan sampah jenis ini cepat membusuk dan mengeluarkan aroma yang sangat menyengat yang tidak sedap

2. Sampah Organik Kering

Sampah organik kering adalah sampah organik yang sedikit mengandung air. Contoh sampah organik misalnya kayu, ranting pohon, kayu dan daun -- daun kering. Kebanyakan sampah organik sulit diolah kembali jadi lebih sering kali dibakar untuk memusnahkannya.

Manfaat sampah organic adalah memiliki bisa menjadi sumber pemasukkan bila diolah yang bermanfaat. Bahkan dapat menimimalisir banyak sampah di tempat pembuangan akhir. Berikut manfaat sampah organik yang dapat saudara saudara coba di rumah :

Sampah Organik Untuk Kompos / Pupuk Organik Sampah organik seperti buah -- buah busuk dan sayuran dapat dibuat menjadi suatu berguna antara lain kompos. Pengolahan sampah organik untuk kompos tidaklah terlalu sulit jika di pelajari dengan baik akan mendapatkan hasil yang baik pula.

Untuk Tambahan Pakan Ternak Mungkin yang anda ketahui sampah organik hanya dibuat untuk tambahan pakan kambing, sapi dan kerbau. Tapi sekarang ini sampah organik dapat diolah menjadi pelet untuk makanan ayam dan ikan ikan dan dapat laku terjual di pasaran.

 

Sedangkan sebaliknya, sampah non-organik biasanya akan sangat sulit untuk terurai. Manakah yang termasuk dalam daftar sampah jenis ini : Sampah ini tidak akan hancur dalam jangka waktu yang lama meski dibakar sekalipun. Namun sampah non-organik ternyata juga masih memiliki dan menyimpan nilai nilai ekonomis dan bisa  dimanfaatkan menjadi sesuatu yang lebih berguna jika di oleh dengan sedemikian rupa.

Contoh Sampah Anorganik adalah dari sampah anorganik adalah plastik, botol / kaleng minuman, kresek, ban bekas, besi, kaca, kabel, barang elektronik, bohlam lampu dan plastik. Memang sampah anorganik sulit terurai tetapi dapat anda manfaatkan kembali, jangan sampai dibiarkan begitu saja.

Manfaat Sampah Anorganik

manfaat sampah anorganik yang bisa kita manfaatkan adalah dengan membuat kerajinan dari sampah / limbah tersebut. Misalnya sampah plastik dapat dibuat tas, taplak meja makan, pernak pernik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun