Sayangnya, Ramadan hanya satu bulan. Andai saja bisa berlangsung setiap bulan tentu akan lebih diharapkan melahirkan nilai-nilai kebaikan yang lebih terasa. Selepas itu, kita bisa saja membuat sekolah sejenis Ramadan untuk diri sendiri dalam setiap bulannya dan berujung perayaan fitrah di akhir bulan guna bisa membentuk diri yang lebih baik.Â
Minal Aidin Walfaidzin, mohon maaf lahir dan bathin
(Isk)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!