Mohon tunggu...
aulia herlita
aulia herlita Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

saya wanita hebat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Hidup Tanpa Limbah; Membangun Hidup yang Berkelanjutan

2 Desember 2023   15:27 Diperbarui: 4 Desember 2023   20:34 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: Lingkungan yang Tercemar Limbah | detik.com

Hidup tanpa limbah, atau zero waste living, telah menjadi gerakan global yang mendorong individu untuk mengurangi atau bahkan menghilangkan produksi limbah dalam kehidupan sehari-hari.Hidup tanpa limbah bukanlah sekedar tren, melainkan perubahan mendasar dalam pandangan kita terhadap konsumsi dan pengelolaan limbah.

Pentingnya hidup tanpa limbah terletak pada dampak positifnya terhadap lingkungan dan juga kehidupan masyarakat. Limbah plastik dan bahan berbahaya dapat merusak ekosistem, menyebabkan polusi, dan membehayakan flora dan fauna selain itu, proses pembuatan dan pembuangan sampah juga menghasilkan gas rumah kaca, yang berkontribusi dalam memberikan pengaruh menipis nya lapisan ozon . Hidup tanpa limbah membantu mengurangi jejak lingkungan kita, mendukung kesehatan planet, dan memberikan kontribusi positif terhadap maslah perubahn iklim. 

Dengan memilih produk yang tidak menghasilkan limbah atau dikemas dengan kemasan ramah lingkungan kita dapat menurunkan tingkat penyebaran limbah, selain itu gerakan mengganti atau menghilangkan penggunaan alat-alat makan sekali pakai juga berperan besar dalam mengurangi penyebaran limbah yang ada.

Kegiatan memilah sampah sebelum dibuang dapat dijadikan kebiasaan untuk dilakukan agar sampah tersortir dengan baik antara sampah organik dan sampah non organik dengan begitu kita telah mendukung gerakan program daur ulang untuk mengurangi sampah atau limbah berserakan dimana-mana.

manfaat yang dapat kita rasakan saat penyebaran limbah berkurang ialah;

1. dapat mengurangi beban tempat pembuangan sampah

2. menumbuhkan kesadaran tentang dampak konsumsi kita terhadap lingkungan

3. meminimalkan penggunaan bahan mentah dan energi untuk produksi barang- barang konsumen

4. mengurangi polusi udara, air, dan tanah yang disebabkan oleh pembuanngan sampah tidak terkelola 

5. mendukung ekonomi sirkular dengan memperpanjang umur pakai produk.

Hidup tanpa limbah bukanlah tanggung jawab individu saja; masyarakat juga memainkan peran penting. Mengorganisir acara atau kampanye di tingkat komonitas, melakukan penyuluhan dan pengajaran kepada sesma merupakan salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk mengurangi penyebaran limbah yang ada demi terciptanya hidup yang berkelanjutan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun