* Pelandaian produktivitas padi
* Perubahan karakter ekologis
* Keanekaragaman hayati yang terdampak parah
* Luas lahan produktif yang semakin berkurangÂ
Beberapa faktor yang menyebabkan permasalahan tersebut, antara lain: Iklim, Topografi, Degradasi kesuburan tanah, Alih fungsi lahan menjadi perumahan atau industri.
Untuk meningkatkan hasil pertanian, Anda bisa melakukan beberapa hal, seperti: Menggunakan benih berkualitas, Pemupukan dan pengelolaan tanah, Perlindungan hama dan penyakit, Penggunaan teknologi pertanian, Diversifikasi pertanian.
Lahan basah memiliki banyak manfaat, di antaranya: Sumber produk alami, Habitat bagi flora dan fauna, Sumber makanan, Produksi energi.
dalam hal ini, Saya memiliki Kendala pada saat melakukan survei lapangan dan ingin mewawancarai pemilik sawah tersebut, kata warga setempat pemilih sawah tersebut tidak bertempat di lingkungan yg sama, oleh sebab itu saya tida dapat melakukan sesi tanya jawab.Â
2. Hortikultura Buah: Buah Lokal sebagai Sumber Ekonomi (kelurahan mantuil)Â
Tanaman hortikultura, khususnya buah-buahan, menjadi salah satu komoditas yang banyak dibudidayakan oleh masyarakat di sekitar lahan basah. Beberapa jenis buah yang sering dijumpai di daerah ini adalah pisang, kelapa, dan pepaya. Pisang, misalnya, sering kali ditanam di lahan-lahan basah yang terletak di tepi sungai atau saluran air.
Lahan basah dapat dimanfaatkan untuk budidaya tanaman hortikultura, seperti buah-buahan. Lahan basah yang jenuh dengan air, baik secara permanen maupun musiman, dapat dikelola menjadi area perkebunan.