Bagai sudah tak suluh lagi,
Patah sudah kasih idaman.
TIPS MEMBUAT PANTUN
Pertama, mencari bunyi akhir yang sama.
Kedua, buat isinya terlebih dahulu, kemudian barulah sampiran, dahulukan mencari kalimat pada baris ke3 dan ke 4 dan sesuaikan rimanya.
Ketiga, dalam membuat pantun jangan memakai nama orang atau merk dagang. Mislanya: Mpok Elly membeli Pepsodent karena itu akan mengurangi keindahan diksi.
Keempat, lihat tanda baca pada setiap akhir baris. Baris ke 1, 2 dan 3 diakhiri tanda koma sedangakan baris ke 4 diakhiri tanda titik.
Semoga dengan materi pada pertemuan kali ini, dapan menggugah dan membuat pantun dengan kaidah pantun yang baik dan benar.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H