Mohon tunggu...
Asyer Arwadi Bulan
Asyer Arwadi Bulan Mohon Tunggu... Lainnya - Hamba Tuhan

Terus belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pentingnya Membaca dalam Mengatasi Keterbatasan Kemampuan Akademik

27 Juli 2024   19:24 Diperbarui: 28 Juli 2024   02:29 157
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tertarik bagi penulis mengulas sedikit tentang banyak mahasiswa memilih menggunakan jasa joki untuk menyelesaikan tugas dan skripsi, ditulis oleh Muhammad Dahron.

Selama study, penulis berusaha untuk menyelesaikan tugas secara mandiri, tidak pernah penulis menggunakan jasa joki untuk menyelesaikan tugas yang diberikan oleh tenaga pengajar.

Memang, dalam dunia akademik, banyak mahasiswa menghadapi tekanan untuk bagaimana caranya mencapai nilai tinggi dan memenuhi tuntutan tugas kuliah dan karya ilmiah.

Penulis memberikan tips, salah satu cara efektif untuk mengatasi keterbatasan kemampuan dengan meningkatkan kebiasaan membaca (proses belejar).

Membaca bukan hanya memperluas wawasan, tetapi juga membantu memperdalam pemahaman dan keterampilan yang diperlukan untuk menyusun tugas kuliah dan karya ilmiah yang berkualitas.

Membaca berbagai sumber, baik buku, jurnal, maupun artikel, menyediakan pengetahuan dan perspektif baru yang dapat memperkaya argumen dan analisis dalam karya ilmiah.

Dengan membaca, kita sebagai pelajar bisa memahami teori-teori terkini, metodologi yang tepat, dan hasil penelitian terdahulu yang relevan.

Hal ini memungkinkan kita untuk menyusun argumen yang lebih kuat dan mendalam dalam tugas kuliah yang kita jalani.

Tekanan akademik sering kali memaksa kita untuk mengejar nilai tinggi, yang kadang-kadang bisa menurunkan integritas pribadi.

Dalam upaya untuk memenuhi ekspektasi yang tinggi, ada risiko tergoda untuk menggunakan jasa joki atau plagiarisme.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun