Mohon tunggu...
Astro Doni
Astro Doni Mohon Tunggu... Lainnya - kausalitas dalam ruang dan waktu

menulis, memerdekakan!

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

Bersihnya Toilet Stasiun Pasar Minggu Baru

15 Maret 2015   14:42 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:38 254
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

jamaah sedang Zhuhur | dok. pribadi

14264018221597369176
14264018221597369176

lorong toilet | dok. pribadi

Perkenalkan, nama Saya Asep

14264019251515391364
14264019251515391364

kang Asep | dok. pribadi

"Kang Asep, kok bisa bersih sekali ya toilet dan mushollanya?" tanya saya

"Mungkin karena kita kompak aja mengerjakannya. Ada yang tugas bersihin toilet, ada yang tugasnya bersihin peron, ada yang tugasnya bersihin ruangan ruang kepala stasiun," ujar Asep Ramdani.

"Tapi saya lihat, di toilet stasiun lain gak sebersih di stasiun Pasar Minggu Baru," tangkisku.

"Ya, itu tergantung pribadi masing-masing sih, kalau bersihinnya bener ya pasti bersih," jawab Asep.

"Memangnya berapa orang yang tugas hari ini?" tanyaku menyelidik.

"Ada 6. Dibagi 2 shift. Jam 5-1 siang, terus jam 2-11 malam," ucapnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun