Mohon tunggu...
Aspiansyah Tibyan
Aspiansyah Tibyan Mohon Tunggu... Penulis - Catatan harian dari penyangga IKN Nusantara.

ASN instansi vertikal, bertugas di Kalimantan Selatan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

IKN: Pasti Akan Musnah

19 Juni 2022   13:47 Diperbarui: 19 Juni 2022   14:17 287
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

IKN pasti akan musnah, karena dunia pasti kiamat.

Tapi seperti bunga, ijinkan ia untuk mekar dulu, memberikan keindahan bagi yang memandangnya, memberikan keharuman bagi yang menciumnya, memberikan madu bagi yang mencecapnya.

Tapi seperti karya seni, ijinkan ia mengisi suasana jiwa bagi para penikmatnya.

Tapi seperti barang modal dalam investasi, ijinkan ia memberikan imbal hasil yang berlipat ganda.

Sehingga Indonesia bisa merata.
Sehingga Indonesia bisa mendunia.
Sehingga, sekali lagi, seperti dulu, Nusantara bisa mendunia.

Setelah itu, silahkan kalau ia ingin musnah.
Karena umur dunia juga semakin tua.
Sama seperti kita.

Salam Indonesia Maju.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun