Mohon tunggu...
Ashoff Murtadha
Ashoff Murtadha Mohon Tunggu... -

Penulis, edupreneur, penerjemah, motivator, owner ARAB MUDAH CENTER. Blog pribadi: www.ashoffmurtadha.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

#34: Awali Perjalanan dengan Baik, dan Akhiri dengan Baik

3 Oktober 2013   07:04 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:04 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sama dengan seorang politisi yang membangun karir politiknya dengan sangat gemilang di awal dan tengah perjalanannya, tetapi kemudian ia hancur karena tindakan buruk di akhir perjalanannya…

Sungguh… awal yang baik itu sangat penting… ia adalah setengah perjalanan, separuh pekerjaan… Tetapi, sungguh pula, keseluruhan pekerjaan ada pada akhirnya… Nilai perjalanan ada pada ujungnya…

Dan akhir lebih penting daripada awal… Wa lal-aakhiratu khayrun laka min al-uula… (sungguh yang terakhir itu –akhirat– itu lebih baik bagimu daripada yang pertama –dunia)..

Maka…. awali sebuah perjalanan dengan baik, dan akhiri juga dengan baik… Karena, jika awal yang baik adalah setengah pekerjaan, maka AKHIR YANG BAIK ADALAH SELURUH PEKERJAAN...


Selamat...!!!

Ashoff Murtadha

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun