Di riwayat lain Nabi bersabda: "Barang siapa beriman kepada Allah dan Hari Akhir, hendaklah ia berkata baik atau diam." (HR. Bukhori-Muslim)
2. Basahi lisan dengan zikir.
Ketika lisan kita gunakan untuk berzikir, maka lisan kita akan terjaga dan dijaga oleh Allah SWT. Manusia tidak bisa menjaga lisannya sendiri, maka hubungan batin kita dengan Allah tidak boleh putus, agar Allah menjaga lisan kita. Karena hanya Allah yang bisa menjaga lisan kita. Salah satu upaya yang bisa dilakukan adalah dengan memperbanyak zikir.
Wallahu a'lam bisshowab.
Semoga bermanfaat
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H