Mohon tunggu...
asep saefudin
asep saefudin Mohon Tunggu... -

cintai apa yang kita kerjakan,cintai apa yang kita punya.itulah kebahagiaan hidup kita

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Media Pembelajaran Cincin Hewan

21 Januari 2014   15:20 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:37 137
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

media belajar interaktif untuk anak sekolah dasar  "CINCIN HEWAN" komponen dari media ini 1. cincin bergambar hewan disertai nama hewan 2. kotak dengan tihang-tihang tempat cincin hewan. 3. kartu nama jenis hewan  berdasarkan makanan, herbivora,karnivora n omnivora. 4. kartu bertuliskan ciri-ciri hewan dan makanannya.contoh.dengan empat kaki aku berjalan,dengan mulut aku makan rumput-rumput itu,dengan keras kusuarakan embeeee.apa kamu kamu tahu siapa aku? cara menggunakannya lepas cincin dari tihang-tihang tempatkan dimeja.anak secara bergantian mengambil satu kartu yg sudah dikocok,kemudian anak membacanya dan menentukan hewan apa yang dimaksud dari kartu ciri itu kemudian anak ambil satu cincin gambar hewan yang dimaksud dan memasukkan cincin itu ke tihang sesuai dengan jenis makanannya,misal kambing anak memasukkan ke tihang herbivora.jiak benar berikan penghargaan minimal berupa ucapan terima kasih dan tepuk tangan.jika salah jelaskan kepada anak secara halus setelah itu ucapkan terimakasih dan juga tepuk tangan sebagai penghargaan atas keberanian anak untuk maju kedepan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun