Mohon tunggu...
ASEP COKRO
ASEP COKRO Mohon Tunggu... Buruh - Jalan Tengah untuk KEMBALI..

Cintai CINTA.. ENGKAU cukup bagiku dan aku tidak akan bertanya lagi..

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

AI Hanya Alat Bantu

22 Februari 2023   11:21 Diperbarui: 22 Februari 2023   19:04 90
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya akan memulai dari pengetahuan kita tentang wilayah.. Dalam kategori besar, wilayah hanya dibagi 2 : Kota dan Desa.. Dari 2 wilayah itu, mana yang menjadi prioritas utama atau mana yang paling baik untuk manusia tinggal..? Ketika anda tanyakan itu ke AI dari ChatGPT misalnya, ia akan menjawab Kota, dengan menyajikan argumen-argumen yang tampaknya logis dan rasional..

Sayangnya argumen-argumen yang disajikan tidak cukup mendasar atau mengakar.. Dengan beberapa pertanyaan lanjutan, ChatGPT masih mempertahankan argumen dengan menganggap Kota lebih baik dan salah satu kebaikannya adalah kemampuan teknologi.. Tapi ketika saya coba tanya hal yang paling ekstrim, lebih baik mana bagi manusia :

1. Ada udara, air, dan makanan sehat tanpa AI, atau

2. Ada AI tanpa udara, air, dan makanan sehat ?

Barulah ChatGPT menjawab dgn pilihan 1..

Bahwa kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi adalah keniscayaan yang tidak dapat dihindari.. tapi bagi manusia hendaknya kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dapat digunakan sebagai ALAT BANTU bagi kehidupan manusia yang lebih baik yaitu ketersediaan udara, air, dan makanan sehat dengan memperindah lingkungan hidup tanpa merusak kelestariannya.. dan kita harusnya sadar sejak awal, tempat terbaik untuk mendapatkan sumber udara, air, dan makanan terbaik adalah Desa..

Salam dari Desa 

Asep Cokro

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun