Mohon tunggu...
asaren
asaren Mohon Tunggu... Operator - digital analyst dan marketing

Digital Marketing dan analyst

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Mengenal Penyakit Mental dan Pencegahannya

20 April 2022   10:20 Diperbarui: 20 April 2022   11:10 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Perhatian masyarakat serta kesadaran atas kesehatan mental, tidak terlalu menjadi perhatian utama, padahal seperti yang diketahui bahwa kesehatan metnal selalu berhubungan dengan kesehatan fisik supaya meminimalisir penyakit.

Tapi, apakah teman Asaren memahami kesehatan metnal ? dan bagaimana mengenalinya ? berikut ini kami merangkum hal-hal yang menyangkut akan kesehatan mental yang pastinya wajib kamu ketahui.

Pengertian kesehatan mental

Mental adalah yang paling berkaitan erat tentang watak dan batin manusia, yang tak lain dan tak bukan, kondisi saat batin ataupun watak setiap orang baik dalamnormal, tertekan, tenang, akan mempengaruhi aktivitas sehari-hari.

Mengutip dari CDC (Centers for Disease Control and Prevention) bahwasanya kesehatan mental juga menyangkut kesejahteraan psikologis, kondisi sosial setiap manusia,hal seperti ini tentu akan membuat kita sebagai manusia dapat merasakan sesuatu, bertindak, mengalami stress hingga melakukan suatu tindakan.

Begitupun sebaliknya, bahwa ketika seorang mengalami kondisi mental yang tidak baik, tentu akan mengalami stress, emosi bahkan tidak bisa bekerja dan berpikir dengan baik.Kerap juga ketika seseorang yang mengalami mental tidak baik, relatif memiliki hubungan sosial yang buruk dengan orang sekitarnya, seperti menarik diri dari kehidupan sosialnya.

Meski begitu, jika mengacu pada CDC, gangguan mental atau kesehatan mental yang memburuk, adalah sesuatu yang sama sekali berbeda, tiap individu bisa sajamengalami mental yang buruk, tapi masih belum terdiagnosis gangguan mental.

Berbeda dengan orang yang telah terdiagnosa mental illness, bisa saja mengalami periode fisik, mental dan sosial yang membaik.


Seberapa pentingnya kesehatan mental ?

Kesehatan mental, menjadi sesuatu yang terpenting di tiap jenjang hidup manusia, dari masa anak-anak, remaja sampai dewasa, bahkan banyak disebutkan jugadari berbagai jurnal ilmiah kondisi mental masa kecil tentu akan berpengaruh terhadap perkembangan jiwa seseorang sampai dewasa kelak.

Maka dari itu, setiap masing-masing orang penting memiliki jiwa dan mental yang sehat, seseorang bisa merasakan beragam manfaat guna menjalani kehidupannya,contohnya adalah akan lebih mampu mengatasi beban dan tekanan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun