Â
Kegiatan edukasi dilakukan pada hari kamis tanggal 13 Juni 2024 bertempat di aula SMPN 191 Jakarta Barat. Materi edukasi berupa Kandungan berbahaya pada rokok dan Bahaya Merokok Bagi Remaja dan Upaya  Pencegahannya. Sebanyak 50 siswa-siswi pengurus OSIS mengikuti kegiatan ini.Â
Para siswa sangat antusias mengikuti kegiatan ini. Â Kegiatan ini tidak terlepas dari bantuan Kepala Sekolah SMPN 191 Bapak Achmad Rojali, S.Pd., MM beserta guru-guru yang sudah memberikan kesempatan kepada Program Studi Farmasi untuk melakukan kegiatan Pengabdian Masyarakat.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI