tugas orang tua adalah membimbing seorang anak agar menjadi pribadi yang baik. Ketika seorang anak terdapat problem dengan temannya biarlah berjalan sendiri menyelesaikan masalahanya. Dan terpaut dengan umurnya seorang anak sudah layak dalam menghadapi problem tersebut tanpa membawa orang tua turun tangan.
suatu kisah ada seorang anak mendapatkan problem dengan temannya tanpa ia menyadari apa itu kesalahannya hingga banyak omongan dari sana sini. dan pada waktu itu seorang teman anak ini menjadi titik sasaran katanya yg menyebarkan hal yang tidak baik padahal teman seorang anak ini mendapatkan info dari orang luar. Dan kejadian anak tersebut tidak trima dg hal itu hingga org tuanya tau dan org tuanya turun tangan tanpa melihat kelakuan anaknya. Sampai org tuanya tersebut menulusuri ke orang-orang yg terlibat dari omongangnya anaknya. Hingga suatu problem yang tertutup bisa memperluar ke orang luar.
dengan adanya suatu problem tersebut. sebagai orang tua lebih baik nasihatilah dulu seorang anak tersebut sebelum ambil tindakan untuk turun tangan ke yang lainnya sama saja menyebarkan suatu problem itu sendiri kepada yang lainnya. Biarlah anak tersebut menyelesaikan problem dengan temannya dengan caranya sendiri dengan bantuan nasihat dari orang tua. Tanpa melibatkan tangan orang tua dalam menyelesaikan masalah dengan temannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H