Mahasiswa Programstudi Perbankan Syariah Institut Agama Negeri Parepare
Kegiatan ini menggambarkan tentang indahnya toleransi beragama di Desa Winong Pati,Jawa Tengah. Pada saat pelaksanaan shalat idul adha ,Jemaah masjid Al- Muqorrobin yang jumlahnya terlalu banyak sehingga harus menngunakan teras Gereja Kristen Murad Indonesia yang letaknya berhadapan dengan masjid . Pendeta GMKI Winong, Didik Hartono menjelaskan bahwa gereja senang hati mempersilahkan terasnya digunakan oleh umat muslim. Sikap toleransi ini sudah berlangsung selama puluhan tahun dan semakin erat dari waktu ke waktu. Kanopi yang menghubungkn antara masjid dan gereja juga menjadi simbiol kerukunan. Ketua takmir Mesjid Al-Muqorramah juga menegaskan bahwa hubungan kedua umat beragama berjalan dengan baik.
Moderasi beragama penting karena dapat menciptakan harmoni, kedamaian, dan stabilitas dalam masyarakat yang beragam. Berikut ini beberapa alasan utama mengapa moderasi beragama sangat penting
Mencegah konflik antaragamaÂ
Moderasi beragama membantu mencegah konflik yang mungkin timbul akibat panatisme atau intoleransi.
Menjaga keharmonisan socialÂ
Di masyarakat yang majemuk , moderasi beragama menjadi dasar untuk menjaga hubungan yang baik antarindividu atau kelompok dengan latar belakang agama yang berbeda.
Membangun solidaritas dan kerja samaÂ
Moderasi beragama mendorong umat beragama untuk bekerja sama dalam menangani berbagai masalah seperti bencana,kemiskinan, dan isu isu lainnya,tanpa membedakan latar belakang agama.
Mencegah ekstranisme