USD tetap dalam posisi kuat terhadap negara yang perekonomiannya tangguh.
Dampaknya USD pada posisi super kuat bagi USA:
1. Harga produk USA di luar negeri menjadi tinggi dan tidak kompetitif akibatnya nilai ekspor USA akan tertekan dan berdampak pada pendapatan korporasi.
2. Barang impor dari luar akan mengalir deras ke USA.
3. Sebagai implikasi dari butir-1 dan butir-2, korporasi di USA harus mengendalikan biaya dan berakibat pada pendapatan pekerja serta menekan permintaan.
4. Permintaan yang berkurang akan menimbukan kelebihan persediaan dan menyebabkan harga turun sehingga dapat muncul spiral deflasi.
Currency Wars dan Perekonomian Indonesia
Dampak “Currency Wars” dapat dilihat pada grafik berikut ini yang menyajikan kurs tukar IDR terhadap beberapa negara mitra dagang Indonesia.