Mohon tunggu...
Aris Permana
Aris Permana Mohon Tunggu... Guru - Guru Bahasa Indonesia MTs PUI KASTURI

Hobi menulis sastra

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Jiwa yang Tenang

24 Agustus 2023   09:35 Diperbarui: 24 Agustus 2023   09:41 112
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Jiwa Yang Teduh dan Tenang

Aris Permana.S.Pd
Guru Bahasa Indonesia
MTs PUI Kasturi

Wahai jiwa yang tenang! Kembalilah kepada Tuhanmu dengan hati yang rida dan diridai-Nya. Maka masuklah ke dalam golongan hamba-hamba-Ku, dan masuklah ke dalam surga-Ku. (Q.S. Al-Fajr [89]: 27-30

Mereka yang berjiwa teduh dan berpembawaan tenang....

Biasanya mereka pandai dan lihai memahami berbagai obrolan orang lain....

Pandai memahami berbagai karakter  manusia yang menghampirinya...

Enak dan nyaman diajak sharing teman dari berbagai kalangan....

Mereka yang teduh dan tenang....

Biasanya tak mudah marah dengan perlakuan dan ucapan tak mengenakkan orang lain...

Saat menghadapi teman yang ribet dan ruwet ia sabar dan bijaksana..

Mereka yang tenang dan teduh....

Mudah beradaptasi dengan siapapun...
Dimanapun...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun