PRESIDEN : "Saya bukan Tuhan yang bisa mengabulkan segala keinginan, kebutuhan dan keperluan kalian dalam sedetik. Sekarang saya mau tanya kepada kalian, apa yang sudah kalian perbuat untuk Negeri ini? Sudahkah kalian tak membuang sampah di sungai? Sudahkah kalian tak menebang pohon-pohon di Hutan dengan seenak kalian? Sudahkah kalian mematuhi segala perauran yang ada di Negeri ini? Tak menyebrang sembarangan, tak melanggar lampu merah, tak menerobos jalur bus way, Sudahkah?"
"Tapi, Pak. Kami hanya ingin bahagia seperti foto-foto yang ditampilkan oleh Ibu di instagram. Tidak lebih. "
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H