Afrilaus Hatu
Tanggal
17 November 2022
Situasi:
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini.
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah adalah sebagai berikut.
Motivasi siswa yang masih rendah dalam pembelajaran IPA serta hasil belajar siswa terhadap pembelajaran IPA masih rendah dikarenakan guru belum mampu menggunakan metode pembelajaran inovatif.
Â
Mengapa praktik ini penting untuk dibagikan?
Ingin berbagi pengalaman kepada guru- guru lain yang mempunyai permasalahan yang sama, serta memberikan referensi kepada ibu/ bapak guru yang mengalami masalah yang sama.
Untuk memperbaiki metode mengajar guru sehingga motivasi serta hasil belajar siswa terhadap pembelajaran IPA Â meningkat.