Hatiku selembar daun, yang diambil wanita pemetik teh
Menemani sore harimu, bersama gula pemanis wajahku
Hatiku selembar daun, disemaikan pada hati rindu
Bersama hujan rinai-rinai, yang kau pandang syahdu
Meskipun kini jauh, namun tetap kau simpan pada kenanganmu
Hatiku selembar daun, yang kau iris tipis-tipis
Diiringi derai tangis
Tangerang Selatan JUli 2020
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!