Mohon tunggu...
arifah wulansari
arifah wulansari Mohon Tunggu... Administrasi - lifestyle blogger

Menulis untuk belajar. Kunjungi blog saya di www.arifahwulansari.com

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Pilihan

Honda Vario 150 eSP, Partner Sempurna bagi Wanita Pekerja

5 Mei 2016   06:08 Diperbarui: 5 Mei 2016   07:43 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dsc02003-2-jpg-57284de03597737018a07ff2.jpg
dsc02003-2-jpg-57284de03597737018a07ff2.jpg
Honda 150 eSP, partner sempurna bagi wanita pekerja. Foto : Dokumen Pribadi

Semenjak berkendara dengan menggunakan Honda Vario 150 eSP, saya jadi merasa lebih mudah dalam mengatur waktu. Sepulang kerja saya bisa lebih cepat tiba di rumah dan mengurangi waktu terbuang percuma di perjalanan. Selain itu saya juga bisa menikmati pengalaman berkendara yang lebih sempurna sehingga berkendara dengan sepeda motor jadi terasa lebih nyaman dan tidak melelahkan. Dampaknya setiap hari saya bisa tiba di rumah tepat waktu dan saat kembali bertemu dengan anak-anak di rumah badan juga tidak terlalu capek sehingga saya masih punya cukup banyak waktu serta tenaga untuk bermain bersama mereka.

Honda Vario eSP 150 memang partner sempurna bagi wanita pekerja seperti saya. Menjadi wanita pekerja memang sudah jadi pilihan hidup saya, dengan bekerja saya merasa bisa melakukan banyak hal yang bermanfaat untuk orang lain serta menjadi sarana untuk mengaktualisasikan diri. Dengan Vario 150 eSP maka saya bisa menjalankan peran saya dengan seimbang yaitu bisa aktif bekerja namun juga tetap punya cukup waktu untuk menjalankan kodrat saya sebagai ibu bagi anak-anak saya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun