Ende dimeriahkan dengan kegiatan menyongsong momen hari lahir pancasila pada 1 Juni. Salah satunya yakni parade kebangsaan yang terjadi di Kabupaten Ende, Flores, NTT. Kegiatan ini diawali dengan parade kebangsaan baik laut maupun di darat yang melibatkan beberapa SD, SMP, SMA, Universitas Flores, STPM, STIPAR, Kodim, Kepolisian, Paguyuban Sosial Gotong Royong, dan beberapa instansi yang ada di Kabupate Ende. Menyongsong hari lahirnya pancasila, warga kota ende sangat berantusias untuk merayakan peristiwa bersejarah ini.Â
Pada Jumat, 31 Mei 2024, KotaSegala keterampilan, kemampuan yang dimiliki ditampilkan melalui berbagai cara seperti pameran seni,pameran kerajinan tangan, pameran makanan khas, tarian adat ende lio, pertunjukan atraksi, dan lainnya. Semoga kegiatannya terus berkembang dan memacu masyarakat untuk terus maju tanpa melupakan sejarah tentang pancasila sebagai dasar dan pedoman hidup.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H