14 Desember 2022 dan 10 Januari 2023
Situasi:Â
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini.
Kondisi yang menjadi latar belakang:
Penyebab kuranngnya penguasaan literasi dan numerasi pada mapel teknik Permesinan NC/CNC dan CAM adalah
1. Â Masih ada siswa yang kurang semangat dalam proses pembelajaran
2. Â Siswa kurang percaya diri dalam melaksanakan praktik Ketika menemukan masalah-masalah tentang Numerasi ketika peroses pembelajaran siswa masih kurang cepat dalam menemukan solusinya
3.  Kemampuan literasi siswa masih kurang, contoh  dalam mencari literatur dari berbagai sumber
Alasan praktik ini penting untuk dibagikan :
1. Â Karena hasil pembelajaran dengan PjBL sangat signifikaan menaikkan kompetensi siswa sesuai dengan standar industri.
2. Â Membuat siswa termotivasi untuk belajar
Peran dan tanggung jawab dalam praktik ini
Peran Guru mata pelajaran teknik Permesinan NC/CNC dan CAM, bertanggung jawab dalam hal :
1. Â Sumber belajar
2. Â Fasilitator
3. Â Pengelola pembelajaran
4. Â Demonstrator
5. Â Pembimbing
6. Â Motivator,dan
7. Â Penilai