Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.953 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 27-10-2024 dengan 2.345 highlights, 17 headlines, 111.175 poin, 1.120 followers, dan 1.301 following. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Fitur Online WhatsApp Ternyata Bisa Dinonaktifkan

29 Mei 2023   22:09 Diperbarui: 30 Mei 2023   16:23 352
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri tangkap layar HP pribadi aplikasi WhatsApp 

1. Buka setting WhatsApp di bagian Privacy. 

Dokpri tangkap layar HP pribadi aplikasi WhatsApp
Dokpri tangkap layar HP pribadi aplikasi WhatsApp

2. Klik bagian paling atas dengan judul Last Seen and Online. Akan muncul beberapa pilihan di sana. Pengaturan bisa dibuat senyaman kita.

Dokpri tangkap layar HP pribadi aplikasi WhatsApp 
Dokpri tangkap layar HP pribadi aplikasi WhatsApp 

3. Pilih pengaturan dengan menjawab pertanyaan. "Who can see my last seen?" Kalau saya pilih yang terakhir, Nobody. Maksudnya tak ada satupun yang bisa melihat kapan terakhir kali saya cek WA saya. Simpel kan.

4. Pilih pengaturan bagian kedua. Who can see when I'm Online? Saya jawab bagian kedua juga, Same as last seen. Yaitu sama dengan pengaturan di atasnya (no 3). Artinya tak seorangpun dapat melihat kala saya online. 

Fix, no debate. Saya bersembunyi dari kenyataan ketahuan online oleh lawan bicara saya atau siapa saja di contact list saya. 

Jadi sudah terjawab alasan kenapa teman saya tidak pernah nampak online tapi nomornya masih aktif dan pesan-pesan saya masuk dan diterima  selama ini.

Saya menghargai keputusan tersebut sama seperti orang lain juga tidak bisa protes dengan pengaturan yang saya lakukan di WA saya. 

Ini memang hak setiap kita yang menggunakan aplikasi WhatsApp.

Sisi adilnya yang ditawarkan WhatsApp adalah, ketika kita menonaktifkan fitur online dan last seen kita, otomatis kita juga tidak bisa melihat kalau contact list WA kita sedang online juga atau tidak. Demikian halnya, last seen mereka juga tidak muncul. Adil kan?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun