Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.953 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 27-10-2024 dengan 2.345 highlights, 17 headlines, 111.175 poin, 1.120 followers, dan 1.301 following. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Terus Belajar

12 Juli 2022   13:51 Diperbarui: 12 Juli 2022   13:52 623
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berawal dari sebuah ingin
Semakin memupuk rasa dalam diri
Berani menyatakan pribadi
Mencintai puisi

Menulis karya untuk dinikmati pembaca
Tak hanya oleh insan penulis semata
Tak pula milik buku harian saja
Tak boleh hanya berhenti di buku tulis tentang rasa

Karena itulah terus mencoba
Menemukan cara sederhana
Membuat karya-karya untuk dibaca
Melalui aneka sosial media

Baca juga: Kesetiaan Menulis

Apakah bisa
Apakah ada kesempatan
Apakah berhasil pula
Apakah karya puisiku menyentuh jiwa

Tak ada salah bila mencoba
Belajar lagi dan lagi
Tak cukup dalam berpuisi untuk diri
Namun menuliskannya di blog pribadi

Bertahan lama hingga masanya tiba
Menulis di sana untuk lebih banyak karyaku dibaca
Dan semoga terus setia
Dalam rangkaian nada kata yang tanpa bersuara

Di sudut relung hati
Berkata-kata tanpa cela
Tanpa prasangka
Hanya ingin puisiku semakin dikenal pembaca

Baca juga: Buku Tulis Itu

..
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
#PuisiBaruAri
#PuisiEdukasi
#PuisiLiterasi
#KMAB
11 Juli 2022

Puisi sudah tayang di YPTD
P-5

14-2.234

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun