Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.953 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 27-10-2024 dengan 2.345 highlights, 17 headlines, 111.175 poin, 1.120 followers, dan 1.301 following. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Perbanyak Taman Kota untuk Mengurangi Pencemaran Udara

6 Agustus 2019   21:45 Diperbarui: 13 Februari 2023   19:51 694
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sungai Kalimas yang berbatasan dengan Taman Prestasi. Photo by Ari

Hampir di setiap sudut jalan yang bisa ditanami akan ada pepohonan dan bubga-bunga. Sungguh nyaman dan menyenangkan mata. 

Bunga pink di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Bunga pink di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Meski tubuh sudah lelah bekerja dan udara panas di Surabaya, setidaknya mata menjadi segar melihat pepohonan penuh dedaunan hijau. Sehat untuk matq dan nyaman untuk pikiran. Anda setuju?  

Baiklah, ini beberapa jenis tanaman bunga yang tertangkap kamera HP saya. Ada beberapa jenis bunga yang saya tidak ketahui namanya. 

1. Bunga Canna aneka warna

Bunga Canna merah di tepian Taman Prestasi. Photo by Ari
Bunga Canna merah di tepian Taman Prestasi. Photo by Ari
Ada beberapa jenis bunga Kana dengan aneka warna, ada yang merah, kuning dan oranye, pun putih pula. 

Aneka bunga Kana di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Aneka bunga Kana di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
2. Bunga Zinnia aneka warna

Bunga Zinnia atau saya sering sebut bunga kertas di kampung, ternyata ada banyak juga ditanama di Taman Prestasi.

Aneka bunga Zinnia di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Aneka bunga Zinnia di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
3. Bunga Hibiscus

Bunga Hibiscus di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Bunga Hibiscus di Taman Prestasi Surabaya. Photo by Ari
Ada dua jenis saja yang saya temukan di Taman Prestasi. Bunga Hisbiscus ini juga sering disebut bunga sepatu. Selalu indah dan mempesona. 

4. Bunga Kenikir oranye

Bunga kenikir di taman prestasi. Photo by Ari
Bunga kenikir di taman prestasi. Photo by Ari
Bunga ini rasanya ada di mana-mana. Di kampung saya banyak. Di kota-kota tertentu dijadikan tanaman penghias loka wisata. Tapi ternyata di beberapa tempat, bunga ini termasuk jarang atau langka. Saya juga tahunya dari klmean salah satu kompasianer. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun