Mohon tunggu...
Ari Ahmad Sobari
Ari Ahmad Sobari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah mahasiswa, hobi saya bermain gitar, saya juga seorang IT support sekaligus Junior Programming

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Meningkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Kebersihan Lingkungan dan Meningkatkan Insfratuktur di Desa Segaran

3 Maret 2023   02:39 Diperbarui: 3 Maret 2023   02:57 360
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa Kelompok KKN Universitas Budi Luhur 55, 56 dan 57 mengunjungi museum situs cagar budaya dan candi jiwa di Desa Segaran. Dokpri

Selain melakukan program pemasangan plang nama jalan, kami juga melaksanakan kegiatan Kerja Bakti di Dusun Segar Tanjung, yang berlokasi di RT 10A dan 10B, dalam pelaksanaannya mahasiswa KKN dibantu oleh RT serta warga setempat dengan kompak membersihkan lingkungan sekitar, halaman masjid. Kegiatan ini bermaksud untuk terciptanya lingkungan yang bersih, asri, sehat, dan nyaman.

Dokpri
Dokpri

Mahasiswa Kelompok KKN Universitas Budi Luhur 55, 56 dan 57 mengunjungi museum situs cagar budaya dan candi jiwa di Desa Segaran. Dokpri
Mahasiswa Kelompok KKN Universitas Budi Luhur 55, 56 dan 57 mengunjungi museum situs cagar budaya dan candi jiwa di Desa Segaran. Dokpri
Adapun upaya untuk memajukan tempat wisata budaya yang terdapat di Desa Segaran, mahasiswa KKN mengunjungi Museum Situs Cagar Budaya Batujaya dan Candi Jiwa. Tempat wisata ini sering dikunjungi oleh banyak Lembaga-lembaga dari satuan Pendidikan mulai dari sekolah dasar hingga perguruan tinggi.Program kuliah kerja nyata (KKN) mahasiswa Universitas budi luhur tidak akan berjalan lancar tanpa adanya bantuan dan dukungan pihak-pihak yang membantu dalam pelaksanaan program yang telah direncanakan sebelumnya. Semoga yang kami tinggalkan di Desa Segaran bisa bermanfaat bagi orang banyak.

Dokpri
Dokpri

Mahasiswa Kelompok KKN Universitas Budi Luhur 55, 56 dan 57 dalam acara penutupan KKN di Aula Kantor Desa Segaran. Dokpri
Mahasiswa Kelompok KKN Universitas Budi Luhur 55, 56 dan 57 dalam acara penutupan KKN di Aula Kantor Desa Segaran. Dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun