Mohon tunggu...
Arham M. Azhari
Arham M. Azhari Mohon Tunggu... Asisten Pribadi - Sudah melakukan apa?

Sugih tanpa Banda, Digdaya tanpa Aji, Ngluruk tanpa Bala, Menang tanpa Ngasorake

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi│Senjaku Tertutup Gedung Tinggi

30 Juli 2018   10:49 Diperbarui: 30 Juli 2018   11:00 823
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sore ini aku terdiam didepan rumah 

Termenung dalam keluh dan kesah 

Ditemani oleh rindu yang memuncak 

Tanpa alas tuk menapak 

Tanpa dasar tu berpijak 

Kulihat gedung gedung tinggi menjulang 

Tak terhitung tingginya 

Yang kutahu hanya tinggi

 Tanpa menengok keadaan dibawahnya

 Penuh haru jua sedih 

Kubertanya kepada secangkir kopi 

Dimanakah senja berada? 

Apakah senja telah menghilang? 

Apakah ia iri melihat gedung tinggi?

 Mungkin ia hanya sedikit bersembunyi 

Tanya ku tanpa henti

Tak ada jawaban pasti 

Kopiku pun berbisik lirih 

Senjamu tertutup gedung tinggi 

Surabaya, Juli 2018

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun