Mohon tunggu...
Arif Nasrullah
Arif Nasrullah Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Pengajar bahasa Indonesia di sebuah sekolah swasta. Pengamat kehidupan. Menulis untuk menebar kebaikan.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Nulis Lagi Ah...

9 Mei 2013   11:40 Diperbarui: 24 Juni 2015   13:52 75
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Entry awal 'kebangkitan' (he..he..), akan saya mulai dari kanal catatan harian aja. Sederhana. Lugas, dan imej catatan harian kan lebih private. Sebagai guru bahasa Indonesia, saya cukup akomodatif terhadap perkembangan bahasa. Selagi memberikan 'pelajaran mengarang' saya berikan kebebasan pada siswa-siswa saya untuk berkarya. Oleh karena itu, maaf sebelumnya bila saya juga taklid tidak buta pada bahasa alay dan semacamnya. Meskipun, setiap ada kosakata baru yang saya belum tahu, saya harus cari-cari tahu dulu.

Kembali ke topik ah, saya sebenarnya cukup paham akan pentingnya menulis, manfaat menulis bagi kehidupan kita baik secara pribadi maupun bermasyarakat. Tetapi, sekali lagi ini juga masalah klasik yang menimpa para penulis, yap.. betul!  Banyak di antara kita yang bertekuk lutut pada MOOD. Kalo udah nggak mood, selonggar apapun waktu kita. Gak bakalan kesampaian menulis. Wah lagi nggak mood nih, mending baca-baca aja. Baca-baca sih mending; kalo yang ini : wah lagi nggak mood nih, mending main Angry Bird aja. Hmm...boleh sih sesekali..

Belajar dari penulis kawakan, kalo gak salah Putu Wijaya, kita gak boleh diatur oleh MOOD, kita yang harus ngatur MOOD agar mengikuti kehendak kita. Ayo para kompasianer yang sedang mati suri, bangun! Bangun! Kita semarakkan citizen journalism di Kompasiana ini. Hidup MENULIS!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun