Mohon tunggu...
Arie Frederik
Arie Frederik Mohon Tunggu... Administrasi - Human Expert and Business Leader

Semua hal tentang psikologi dan bisnis, kepemimpinan dan mindset. Apa yang kamu percaya akan menentukan apa yang kamu temukan dan alami.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Leader, Empowering, dan Involving

18 Desember 2019   14:41 Diperbarui: 18 Desember 2019   14:51 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hal terakhir yang harus dimiliki jika bisnis ingin maju, ingin berkembang dan sembuh dari penyakit kanker organisasinya adalah, milikilah pemimpin yang invlove terhadap proses bisnis.

Keempat buku itu tidak menjelaskan secara gamblang hal ini, tapi jika anda punya kesempatan membacanya pelahan, anda akan menemukan bahwa semua pemimpin hebat terlibat penuh dalam proses bisnis, dalam aktivitas pemecahan masalah, dalam pengambilan keputusan.

Mereka tidak melarikan diri dari permasalahan, dan mereka tidak hanya memberikan perintah kepada orang di bawahnya untuk menyelesaikan permasalahan organisasi yang dipimpinnya.

Mereka melibatkan diri langsung dengan situasi dan keadaan organisasi, hingga mereka menyelesaikan permasalahannya dan menjadikan organisasi lebih baik. Keterlibatan ini tidak mungkin terjadi jika pemimpin tidak pernah mampu memberdayakan orang-orang yang mengerti permasalahan. Keterlibatan penuh seorang pemimpin dalam organisasi sangatlah penting.

Organisasi butuh perkembangan dan pertumbuhan yang positif. Itu sudah pasti. Untuk mencapai itu semua, jangan buang waktu anda.

Pilihlah pemimpin yang tepat, pemimpin yang mampu memberdayakan orang-orang terbaik dan orang-orang yang menaruh hatinya pada perkembangan dan pertumbuhan bisnis perusahaan, serta pilihlah pemimpin yang mau terlibat penuh dalam kondisi perusahaan. Pemimpin yang mau menyelami tantangan organisasi dan bisnis, lalu berkomitmen menyelesaikannya dengan sangat baik.

Akhir kata, saya dari Frederik Associates mengucapkan:
Selamat mempersiapkan diri untuk mengevaluasi dan menutup tahun 2019 agar dapat menyongsong tahun 2020 dengan gemilang!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun