Mohon tunggu...
Aqil Gilang Pamungkas
Aqil Gilang Pamungkas Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Sultan ageng tirtayasa

learning by doing

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Menemukan Minat Berkat Mata Kuliah

13 Juni 2024   14:22 Diperbarui: 13 Juni 2024   15:05 31
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Pada awal saya mengikuti mata kuliah penulisan berita kreatif ini, saya merasa bahwa mata kuliah ini adalah mata kuliah yang membosankan namun setelah saya diberikan tugas seperti menulis opini dan membuat berita setiap minggu nya saya rasa mata kuliah penulisan berita krearif ini sangat seru dan membuat saya banyak belajar tentang bagaimana cara menulis yang baik dan benar, setelah saya mengikuti mata kuliah ini saya jadi mengerti bagaimana menuangkan isi pikiran kita kedalam sebuah tulisan agar menarik minat pembaca dan dapat di pahami orang lain. 

bukan itu saja, setelah saya mengikuti kelas pak ikshan ini saya jadi tertarik menjadi seorang jurnalis dan penulis, menurut saya menjadi penulis adalah profesi yang menyenangkan karna dengan menjadi penulis kita bisa bekerja dimana saja, apalagi di mata kuliah penulisan berita kreatif ini pak ikshan membawakan materi dengan cara yang menyenangkan dan dapat mudah di mengerti dengan pembawaan beliau ketika mengajar yang cenderung membawakan materi dengan santai, jika pak ikshan membaca opini saya ini saya ingin berterima kasih kepada bapak , karna ilmu ilmu yang bapak ajarkan kepada saya bisa bermanfaat kepada saya, semenjak saya mengikuti mata kuliah ini saya jadi sering menulis keseharian saya di jurnal harian saya agar bisa mengasah skill menulis saya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun