c) Kompetensi
d) Kerahasiaan
Etika bisnis sangat penting untuk memastikan kepatuhan terhadap peraturan dan hukum serta menjaga reputasi dan integritas perusahaan. Dengan memprioritaskan nilai-nilai etika dalam setiap tindakan dan keputusan, perusahaan dapat membangun kepercayaan yang kuat dengan pemangku kepentingan dan memastikan bahwa bisnis akan bertahan. Dalam Revolusi Industri 4.0, hanya perusahaan yang dapat menerapkan kode etik dan sesuai standar yang akan bertahan. Akuntan dihadapkan pada kebutuhan untuk beradaptasi dengan tuntutan zaman yang terus berkembang sebagai akibat dari persaingan global yang semakin sengit. Sehingga, diharapkan akuntan berpegang teguh pada etik dan dapat mengiplementasikannya sesuai situasi yang terjadi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H