Mohon tunggu...
Apriliana Ike Devitawati
Apriliana Ike Devitawati Mohon Tunggu... Guru - guru

menulis adalah hobi yang membuat hidup menjadi lebih bermakna

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

LK 3.1 Best Practice

8 Desember 2022   15:07 Diperbarui: 8 Desember 2022   15:16 641
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tantangan : 

Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut? Siapa saja yang terlibat,

Praktik ini dilakukan dengan tujuan meningkatkan kemampuan 10 dari 17 anak kelompok B dalam mengenal konsep sains. Dalam melakukan praktik inipun banyak tantangan yang dihadapi seperti, seperti,

  • Memilih metode pembelajaran yang sesuai sehingga anak merasa tertarik mengikuti kegiatan pembelajaran
  • Menyiapkan media pembelajaran yang tepat sehingga materi dapat tersampaikan dan tujuan pembelajaran  tercapai.
  • Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan anak dalam kegiatan pembelajaran.
  • Menumbuhkan semangat anak dalam mengenal konsep sains
  • Waktu yang relatif singkat

Kegiatan praktik ini melibatkan beberapa pihak dinataranya, anak sebagai subjek, guru sebagai fasilitator, serta guru pendamping yang membantu kelancaran dokumentasi kegiatan praktik.

Aksi : 

Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang terlibat / Apa saja sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini

Aksi I:

Langkah-langkah yang guru tempuh dalam menghadapi tangtangan tersebut, sebagai berikut:

  • Guru menyusun perangkat pembelajaran yang sesuai dengan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai
  • Guru menentukan strategi pembelajaran yang akan dilakukan, yaitu
  • Memilih model pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik  pembelajaran abad 21, yaitu  PBL (Problem based learning) dan PJBL (Project Based Learning)
  • Tak kalah pentingnya pemilihan metode yang sesuai juga akan menentukan ketercapaian tujuan pembelajaran. Dalam hal ini, guru memilih metode bercakap-cakap untuk menggali pengetahuan anak tentang materi yang disajikan guru. Kemudian, guru menggunakan metode demonstrasi untuk mendemonstrasikan kegiatan yang akan dilakukan dalam kelompok. Selanjutnya, guru mengajak anak melakukan eksperimen sederhana untuk mengenalkan konsep sains. Yang terakhir, guru memilih metode proyek dimana anak diajak untuk menghasilkan proyek dari kegiatan pembelajaran yang dilakukan.
  • Ketersediaan media pembelajaran sebagai alat untuk menyampaikan materi adalah hal yang harus menjadi perhatian guru. Beberapa hal yang dilakukan guru dalam memilih media pembelajaran.
  • Selain itu, guru juga memanfaatkan TIK sebagai bentuk penerapan kegiatan pembelajaran berbasis TPACK. Guru menayangkan video proses bunga mawar putih yang direndam air berwarna maka akan berubah warna sesuai dengan air warna tersebut. 
  • Sumber daya yang digunakan guru antara lain, Laptop, LCD dan salon speaker yang digunakan untuk menayangkan materi melalui media video.
  • Guru sebagai fasilitator menyiapkan alat dan bahan yang digunakan anak untuk mengkontruksi pengetahuannya seperti, air, berbagai macam gambar bunga, ember, gunting dan pensil warna. Dalam kegiatan aksi ini artefak yang dihasilkan anak berupa bunga kertas.

Kegiatan praktik ini melibatkan beberapa pihak dinataranya, anak sebagai subjek, guru sebagai fasilitator, serta guru pendamping yang membantu kelancaran dokumentasi kegiatan praktik.

 

Aksi II:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun