Mohon tunggu...
Anung Anindita
Anung Anindita Mohon Tunggu... Guru - Pengajar Bahasa Indonesia SMP Negeri 21 Semarang

twitter: @anunganinditaaal instagram: @anuuuung_

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Cerita Rakyat Jaka Tarub dan Dewi Nawang: Reaksi Tegas Perempuan Melawan Kebohongan

10 Januari 2021   21:23 Diperbarui: 10 Januari 2021   21:26 1111
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dari sini kita belajar bahwa kebohongan bukanlah metode yang dapat melicinkan langkah untuk sampai kepada tujuan. Kebohongan adalah kesalahan yang membutuhkan ketegasan dalam menghadapinya. Bayangkan saja, jika Dewi Nawang cenderung mementingkan emosinya untuk tetap mencintai Jaka padahal rumah tangga yang dibangun tak ubahnya berselimut kebohongan, cerita rakyat ini tidak mungkin tersebar atau lebih baik dibungkam. 

Cerita rakyat ini mengajarkan bahwa setiap insan, bagi perempuan maupun laki-laki, berhak mempunyai pilihan atas hidupnya. Hal itu terjadi karena esensi kehidupan bukan hanya tentang "mendapatkan", tetapi juga berani "meninggalkan". 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun