Mohon tunggu...
ANNORA SASIKIRANA NATHANIA
ANNORA SASIKIRANA NATHANIA Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Currently, saying yes to all new adventures

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Praktikum Kartografi Peta Papua Nugini

11 Oktober 2023   21:53 Diperbarui: 11 Oktober 2023   22:05 399
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

kartografi didefinisikan sebagai ilmu pemetaan yang mencakup penyampaian informasi geospasial dalam bentuk peta. peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan skala tertentu. dalam pembuatan peta ada beberapa prinsip yang harus diperhatikan, yaitu menentukan daerah asalnya, membuat peta dasar, mencari data, membuat simbol-simbol, menempatkan simbol pada peta,membuat legenda, melengkapi tulisan dengan benar dan baik. 

Papua Nugini adalah sebuah negara yang terletak di bagian timur Pulau Papua dan berbatasan darat langsung dengan Provinsi-provinsi Indonesia seperti Provinsi Papua, Papua Pegunungan, dan Papua Selatan di sebelah barat, Australia di sebelah selatan dan negara-negara Oseania berbatasan di sebelah selatan, timur, dan utara. Papua Nugini dengan Ibu Kota adalah  Port Moresby. Papua Nugini adalah salah satu negara yang memiliki keragaman yang tinggi, dengan lebih dari 850 bahasa lokal asli dan sekurang-kurangnya sama banyaknya dengan komunitas-komunitas kecil yang dimiliki, dengan populasi yang tidak lebih dari 9 juta jiwa. 

pada praktikum pertama kali melakukan penyalinan peta ke kertas kalkir yang terlihat pada gambar di bawah ini :

Fungsi kertas kalkir adalah mempermudah para desainer untuk menyelesaikan proyek mereka.

Dokpri
Dokpri
 

setelah menyalin dikalkir kemudian di hardcopy yang kemudian diwarnai :

Dokpri
Dokpri

selain menyalin peta ada juga membuat skema peta sebagai berikut :

Dokpri
Dokpri

Dokpri
Dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun