Mohon tunggu...
Annisa Pertiwi
Annisa Pertiwi Mohon Tunggu... -

20.Studying Marine Science at Diponegoro University

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Corporate Social Responsibility

13 Agustus 2012   05:46 Diperbarui: 25 Juni 2015   01:51 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Atau merupakan suatu tanggung jawab sosial yang diberikan perusahaan kepada aspek operasional perusahaan, seperti pegawai, konsumen, dan lingkungan. Suatu perusahaan, terutama perusahaan yang bergerak di bidang industri dan menghasilkan sebuah produk pasti akan menghasilkan limbah.

Limbah sebagai suatu buangan dari produk industri yang dikenal masyarakat tidak memiliki nilai ekonomi tentu saja dapat mencemari lingkungan apabila frekuensinya melebihi ambang batas ketentuan, sehingga pada akhirnya akan berdampak bencana bagi masyarakat. Agar suatu perusahaan tetap bisa beroperasi dan diterima oleh masyarakat terkait limbah yang dihasilkan, maka dilakukan suatu kegiatan dengan menggandeng suatu komunitas atau organisasi yang biasanya “expert” di bidang lingkungan ataupun dilakukan secara independen.

Diperlukan adanya suatu aksi nyata sebagai bentuk dari Corporate Social Responsibility. Tidak hanya berimbas kepada sisi sosial masyarakat saja, namun ada yang lebih penting dari itu, yaitu tanggung jawab terhadap lingkungan. Dimana bumi pada kondisi tertentu tidak bisa menerima apa yang telah diberikan manusia dan menginginkan timbal balik.

Mari kita mulai untuk belajar seimbang, dimana kita sebagai manusia tidak bisa lepas dari industri namun disamping itu tetap bisa bersumbangsih kepada lingkungan yang telah memberikan kita kehidupan dan penghidupan. LET’S SAVE THE EARTH!

Semoga tulisan diatas bisa menginspirasi. Keep balancing, keep writing and keep posting...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun