SIKAP DISIPLIN
Setiap orang belum tentu memiliki kedisiplinan, bahkan pada diri nya sendiri. Pada dasar nya disiplin adalah sikap yang baik, namun belum tentu setiap orang memiliki sikap disiplin, seperti disiplin waktu, disiplin ilmu dan sebagai nya. Dalam praktik nya sikap disiplin di butuhkan di setiap aktivitas kita, mulai dari sekolah, masyarakat, pekerjaan bahkan kita sendiri.
Sikap disiplin yang sudah menjadi prinsip seseorang pasti akan mendatangkan manfaat bagi nya, bagi anak-anak yang memang terbiasa dan sedang belajar disiplin, seperti manfaat berikut ini.
1. Sensitivitas Untuk Tumbuh
Seseorang anak yang sedang tumbuh, menjadi orang yang sensitive atau penyayang yang mempercayai orang lain. Sikap ini dapat memudah kan untuk mengungkapkan perasaan pada orang lain, terutama orang tua nya. Sikap disiplin sejak dini memudahkan anak untuk mengeksplorasi perasaan orang lain.
2. Menumbuhkan Ketenangan
Studi menunjukan bahwa bayi yang pendiam dan bayi yang lebih jarang menangis sebenarnya lebih baik dalam memperhatikan sekeliling nya. Artinya dia nantinya akan lebih cepat berinteraksi dengan orang lain.
3. Meningkatkan Kepercayaan
Sikap ini berkembang Ketika anak di beri kepercayaan untuk melakukan apa yang bisa ia lakukanÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H